Senin, 01 November 2010

Cara Mudah Bagi UKM Mendobrak Kebekuan Bisnis

by: Dewi Praptiwi, Irawan Sendadan
Banyak buku bisnis yang beredar di Indonesia, masyarakat yang awam pun disuguhi berbagai macam genre buku bisnis dari mulai buku bisnis yang bernuansa motivasi, aplikatif, bahkan ada buku bisnis yang dibuat dengan standarisasi internasional dengan membuat standarisasi yang berlaku di negara maju. Namun sayangnya dahaga pada buku bisnis tersebut tidak mampu menjawab secara penuh apa yang diinginkan para entrepreneur terutama kalangan usaha kecil menengah. Ada yang beranggapan buku-buku tersebut hanya mampu mengakomodir kebutuhan para entrepreneur mapan, bahkan sebagian lagi menganggap buku bisnis yang ada hanya bersifat cerita motivasi spirit yang hanya berlaku bagi para pelaku bisnis pemula saja. Karena itulah buku ini hadir menjawab semua permasalahan tersebut. Kami membuat buku ini seproporsional mungkin dengan gaya penceritaan yang santai dan mudah dimengerti oleh banyak kalangan. Dalam buku kami terdapat lima bab yang akan membawa kita lebih dalam tentang pentingnya sebuah sistem.


www.dinamikaebooks.com

0 komentar: